About the Journal

Science and Technology: Jurnal Pengabdian Masyarakat (Scitech) di terbitkan oleh Science Tech Group yang berisikan tentang hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai lingkup keilmuan diantaranya penerapan teknologi tepat guna, aplikasi sains, pendidikan untuk pembangunan berkelanjutan, teknologi informasi dan komunikasi, pertanian, pangan dan kesehatan, pertenakan, sosial humaniora, kewirausahaan, dan ekonomi. Tujuan dari adanya jurnal ini adalah menyebarluaskan gagasan dan hasil pengabdian dan penelitian yang dilakukan oleh perguruan tinggi yang dapat diterapkan dalam masyarakat. Scitech Jurnal Pengabdian Masyarakat berisikan bermacam kegiatan yang dilakukan baik dalam menangani dan mengatasi berbagai permasalahan yang terjadi di masyarakat dengan menerapkan ilmu dan teknologi yang kemudian dapat bermanfaat untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Journal Title : Science and Technology: Jurnal Pengabdian Masyarakat
Initials : Scitech J Peng Mas
Frequency : Four times a year
E-ISSN : 3046-5222
Chief Editor : La Ode Agus Salim (Scopus ID: 57202789611, H-index: 10)
Doi Prefix : 10.69930
Publisher : Science Tech Group

Index (On process) :

 

Current Issue

Vol. 1 No. 3 (2024): Science and Technology: Jurnal Pengabdian Masyarakat (Juni-Agustus)
					View Vol. 1 No. 3 (2024): Science and Technology: Jurnal Pengabdian Masyarakat (Juni-Agustus)

Science and Technology: Jurnal Pengabdian Masyarakat (scitech) di terbitkan oleh CV. Science Tech Group yang berisikan tentang hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai lingkup keilmuan diantaranya penerapan teknologi tepat guna, aplikasi sains, pendidikan untuk pembangunan berkelanjutan, teknologi informasi dan komunikasi, pertanian, pangan dan kesehatan, pertenakan, sosial humaniora, kewirausahaan, dan ekonomi. Terbit 4 kali dalam setahun.

Published: 2024-06-17

Articles

  • Pemberdayaan Ibu-Ibu Majelis Taklim Al Kahfi: Deteksi Asam Urat dan Edukasi Sindrom Terowongan Karpal

    Msy Rulan Adnindya, Syarinta Adenina, Debby Handayati Harahap, Nia Savitri Tamzil, Ardesy Melizah Kurniati, Medina Putri Islamia, Muhammad Rafli
    163-169
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.53
  • Psikoedukasi Terkait Well Being Pada karyawan SIT Darul Fikri Makassar

    Ifqah Lathifah Mutmainnah, Dewi Afifa Nurul Utami, Khairunnisa Azzahra, Ismalandari Ismail
    170-176
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.61
  • Achievement Motivation Training (AMT) dalam Meningkatkan Efikasi Diri Mahasiswa Tingkat Akhir

    Citra Abriani Maharani, Yusmansyah, Syarifuddin Dahlan , Loliyana, Ratna Widiastuti , Redi Eka Andriyanto
    177-183
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.80
  • Meningkatkan Pemahaman Materi Siswa melalui Kegiatan Pusat Informasi Konseling Remaja (PIK-R)

    Belva Ardelia Darmayanti, Ainil Alifah Putri Amran, Amalia Rahmadani, Atylah Sri Mulyani, Ismalandari Ismail
    184-191
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.78
  • Psikoedukasi Manajemen Waktu untuk Mencapai Work Life Balance PT. Makassar Megaputra Prima

    Muh. Nur Hidayat Nurdin, Evelyn Vinolia Layuk, Andi Nurfadilah, Novita Maulidya Djalal, Wilda Faradillah
    192-199
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.84
  • Shelter Yayasan Masyarakat Peduli Tuberkulosis (YAMALI TB) sebagai Pusat Pendampingan Psikososial Pasien TB di Makassar

    Nabila Nurafifah, Khadijah Faqih Kasmuddin, Asniar Khumas, Damairia Hayu Parmasari
    200-212
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.88
  • Pelatihan Pembuatan Produk Makanan Olahan Nuget untuk Meningkatkan Pendapatan Rumah Tangga Masyarakat Desa Cubadak Air Selatan Kota Pariaman

    Fathiah, Sulastri, Arivetullatif, Maharani Putri, Rini Afrianti, Yanti Murni
    213-216
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.87
  • Optimalisasi Reintegrasi Sosial melalui Pelatihan Pembuatan Sabun Cair Bagi Klien Pemasyarakatan

    Andi Marya Nurul Rifda , Fachruliyadi Lukman, Nabila Alya Syam, Nur Athira Azzahra Ruslan. B, Perdana Kusuma
    217-226
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.95
  • Pengolahan Limbah Sisa Sayuran dan Buah menjadi Pupuk Kompos

    Rini Setiati, Harin Widiyatni , Dewi Syavitri, Priagung Rakhmanto
    227-239
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.99
  • Strategi Meningkatkan Work-Life Balance (WLB) Pegawai di UPT Penilaian Potensi dan Kompetensi BKD Pemprov Sulsel melalui Workshop Pengembangan Diri

    Siti Murdiana, Alfatiha Tulhidayah Ilham, Ainun Ginaya, A. Reyhan Zuraiyah, Rezkyana Putri Napa
    240-246
    DOI: https://doi.org/10.69930/scitech.v1i3.100
View All Issues